Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4
Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4
Pertemuan 4
UML
UML
Pembahasan
- Pemodelan UML
- Artifact UML
- Mekanisme Umum pada UML
1. Pemodelan UML
Pada UML 1.0 ada 9 jenis model diagram, yang kemudian UML berkembang menjdi UML 2.0 menjadi 13 jenis model diagram, yaitu :
Diagram | Kegunaan | Turunan |
Activity | Behavior prosedural dan paralel | UML 1.0 |
Use case | Bagaimana prngguna berinteraksi dengan sistem | UML 1.0 |
Class | Class, fitur, dan hubungan-hubungan | UML 1.0 |
Communication | Interaksi antar objek, penekanan padajalur | Diagram kolabolarasi UML 1.0 |
Component | Struktur dan koneksi komponen | UML 1.0 |
Deployment | Pemindahan artifak ke node | UML 1.0 |
Object | Contoh konfigurasi dari contoh-contoh | UML 1.0 |
Package | Struktur hirarki compile-time | UML 1.0 |
Sequence | Interaksi antar objek | UML 1.0 |
State machine | Bagaimana even mengubah objek selama aktif | UML 1.0 |
Composite struktur | Dekomposisi runtime sebuah class | UML 2.0 |
Interaction overview | Campuran sequence dan activity diagram | UML 2.0 |
Timing | Interaksi antar objek, penekanan pada timing | UML 2.0 |
2. Artifact UML
3. Mekanisme Umum Pemodelan UML
Mekanisme pembangunan model, menggunakan:
- Specification : penjelasan rinci dari suatu model/elemen model
- Adornments : notasi yang menyediakan representasi visual dari aspek-aspek penting lain
- common divisions :
pemisahan antara interface & implementation
- extensibility mechanisms : untuk mengembangkan model yang ada:
- tagged values : menambah properti dari unsur pembangun baru
- constraints :batasan-batasan antarentitas dalam model
Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4
Untuk Download Latihan Soal dan Kunci Jawaban BSI klik Disini
Ketika membuka link klik "SKIP AD" pada pojok kanan atas
0 Response to "Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4"
Posting Komentar