Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4

Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4


Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4

Pertemuan 4
UML

Pembahasan
  1. Pemodelan UML
  2. Artifact UML
  3. Mekanisme Umum pada UML

1. Pemodelan UML
Pada UML 1.0 ada 9 jenis model diagram, yang kemudian UML berkembang menjdi UML 2.0 menjadi 13 jenis model diagram, yaitu  :

Diagram Kegunaan Turunan
Activity Behavior prosedural dan paralel UML 1.0
Use case Bagaimana prngguna berinteraksi dengan sistem UML 1.0
Class Class, fitur, dan hubungan-hubungan UML 1.0
Communication Interaksi antar objek, penekanan padajalur Diagram kolabolarasi UML 1.0
Component Struktur dan koneksi komponen UML 1.0
Deployment Pemindahan artifak ke node UML 1.0
Object Contoh konfigurasi dari contoh-contoh UML 1.0
Package Struktur hirarki compile-time UML 1.0
Sequence Interaksi antar objek UML 1.0
State machine Bagaimana even mengubah objek selama aktif UML 1.0
Composite struktur Dekomposisi runtime sebuah class UML 2.0
Interaction overview Campuran sequence dan activity diagram UML 2.0
Timing Interaksi antar objek, penekanan pada timing UML 2.0

Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek

2. Artifact UML
Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek

3. Mekanisme Umum Pemodelan UML
Mekanisme pembangunan model, menggunakan:
  • Specification : penjelasan rinci dari suatu model/elemen model
  • Adornments : notasi yang menyediakan representasi visual dari aspek-aspek penting lain
  • common divisions :
    pembedaan antara kelas & objek
    pemisahan antara interface &  implementation
  • extensibility mechanisms : untuk mengembangkan model yang ada:
    - Stereotypes :  unsur pembangun baru
    - tagged values : menambah properti dari unsur pembangun baru
    - constraints :batasan-batasan antarentitas dalam model


Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4

Untuk Download Latihan Soal dan Kunci Jawaban BSI klik Disini
Ketika membuka link klik "SKIP AD" pada pojok kanan atas

0 Response to "Modul BSI Pemodelan Sistem Berbasis Objek Pertemuan 4"

Posting Komentar