Modul BSI Web Programming 1
Modul Web Programming 1 Pertemuan 17KONEKSI DATABASE MYSQL
Fungsi-fungsi dalam mysql diantaranya adalah :
1. MYSQL-CONNECT()
Menghubungkan ke server mysql. Fungsi ini merupakan fungsi awal yang akan dijalankan sebelum melakukan fungsi-fungsi lain.
2. MYSQL_CREATE_DB()
Fungsi yang sangat jarang di gunakan karena pada umumnya setiap programmer web, lebih cenderung dalam membuat database pada console atau phpmyadmin pada browser. Fungsi ini untuk membuat database baru.
3. MYSQL_SELECT_DB()2. MYSQL_CREATE_DB()
Fungsi yang sangat jarang di gunakan karena pada umumnya setiap programmer web, lebih cenderung dalam membuat database pada console atau phpmyadmin pada browser. Fungsi ini untuk membuat database baru.
Fungsi ini untuk mengaktifkan database yang telah tersedia pada mysql server.
4. MYSQL_QUERY()
Fungsi ini untuk memasukkan perintah-perintah SQL.
5. MYSQL_NUM_ROWS()
Fungsi ini untuk mengetahui berapa jumlah record terkini. Fungsi ini berguna apabila akan membuat tabel yang bercorak.
6. MYSQL_FETCH_ROW()
Fungsi ini untuk mengambil data per record atau per baris dalam suatu tabel, berdasarkan sistem urutan nomor index field.
7. MYSQL_FETCH_ARRAY()
Fungsi ini memiliki fungsi yang sama dengan mysql_fetch_row() yaitu mengambil data per record. Yang membedakan adalah jika mysql_fetch_row() mengambil data berdasarkan nomor urut index sedangkan fungsi ini adalah nama fieldnya.
Contoh kasus koneksi MySQL :
- Buat database dengan nama kampus
- Buat tabel dengan nama Mahasiswa. Struktur tabel sebagai berikut :
3. Buat tampilan form input seperti di bawah ini, simpan dengan nama tambah_mahasiswa.php :
Script tambah_mahasiswa.phpScript simpan_mahasiswa.php
4. Buat tampilan form output seperti di bawah ini :
Script tampil_mahasiswa.php
Untuk Download Latihan Soal dan Kunci Jawaban BSI klik Disini
Ketika membuka link klik "SKIP AD" pada pojok kanan atas
Ketika membuka link klik "SKIP AD" pada pojok kanan atas
0 Response to "Modul Web Programming 1 Pertemuan 17"
Posting Komentar