Modul Web Programming 1 Pertemuan 15


PENGENALAN DATABASE MYSQL

Mengenal MySQL
Mysql adalah sebuah program database server yang mampu menerima dan mengirimkan datanya dengan sangat cepat,multi user serta menggunkan perintah standar sql (struktur query language ).

Penggunaan MySQL Dengan Command Prompt
Langkah-langkah mengaktifkan MySQL :
  • Klik menu Start, kemudian pilih All Program – Accessories – Command Prompt. Kemudian tampil jendela sebagai berikut :
  •  Ketikkan perintah di bawah ini, untuk masuk ke dalam MySQL



Pembuatan Database MySQL

Langkah-langkah pembuatan database MySQL :
  • Perintah untuk pembuatan database
  • Melihat isi seluruh database yang ada
  • Mengaktifkan Database yang akan digunakan


Langkah-langkah pembuatan tabel :
  • Syntax pembuatan tabel :
           Contoh :
  • Untuk melihat tabel yang sudah ada
           Contoh :
  • Untuk melihat struktur tabel
           Contoh :
  • Untuk menghapus tabel
           Contoh :

Latihan
  1. Aktifkan database “Akademik” yang sudah dibuat sebelumnya.
  2. Buat tabel baru dengan nama “Mata_kuliah”
  3. Buat struktur tabel sebagai berikut

Perintah Select, Insert, Delete, dan Update

1. Perintah Insert
    Perintah insert digunakan untuk menambahkan data baru ke dalam tabel.

2. Perintah Select
    Berfungsi untuk menampilkan data yang terdapat di dalam database atau tabel.    
    Contoh :

    Isi data pada tabel mata_kuliah sebanyak 3 record

3. Perintah Delete
   Berfungsi untuk  menghapus sejumlah data yang ada di dalam tabel yang sudah dibuat.
  Contoh :

4. Perintah Update
   Berfungsi untuk melakukan sejumlah perubahan terhadap sejumlah data yang ada di dalam tabel      yang telah dibuat.
    Contoh:



Untuk Download Latihan Soal dan Kunci Jawaban BSI klik Disini
Ketika membuka link klik "SKIP AD" pada pojok kanan atas

0 Response to "Modul Web Programming 1 Pertemuan 15"

Posting Komentar